Lowongan Kerja PT Bank Panin Tbk (Perusahaan Perbankan ) -->

Header Menu


Lowongan Kerja PT Bank Panin Tbk (Perusahaan Perbankan )

Monday, April 20, 2020

Lowongan Kerja PT Bank Panin Tbk (Perusahaan Perbankan )

Panin Bank merupakan salah satu bank komersial utama di Indonesia. Didirikan pada tahun 1971 yang merupakan hasil merger dari Bank Kemakmuran, Bank Industri Jaya, dan Bank Industri Dagang Indonesia.

MENGAPA BERGABUNG DENGAN KAMI. Kami adalah perusahaan yang sampai saat ini sedang membutuhkan sumber daya manusia yang professional dengan memiliki semangat etos kerja yang tinggi serta dapat memberikan kontribusi yang terbaik untuk perusahaan kami.

Oleh karena itu perusahaan kami memberikan kesempatan kepada putra putri terbaik Indonesia untuk bergabung bersama kami. Kami juga selalu memberikan kesempatan kepada karyawan untuk berkarir jenjang jabatan apa bila memiliki kriteria sesuai perusahaan.

Dalam rekrutmen ini kami hanya membutuhkan karyawan yang sesuai dengan kebutuhan, untuk itu sebelum mendaftar pada rekrutmen ini mohon perhatikan tanggal batas lamaran kerja, dan kami hanya akan memproses lamaran kerja anda, yang sesuai dengan persyaratan dan kualifikasi.

Jika anda tertarik dan ingin melamar pekerjaan di perusahaan kami mohon lengkapi semua berkas persyaratan yang kami butuhkan, agar berkas persyaratan anda akan segera kami proses. Berikut merupakan persyaratan dan kualifikasi sesuai dengan posisi yang di butuhkan.

Lowongan Kerja PT Bank Panin Tbk (Perusahaan Perbankan)

Bancassurance Officer adalah Representative dari Panin Dai-chi Life di cabang Bank Panin yang
berperan untuk membantu melakukan pemasaran produk Bancassurance.

Kualifikasi –  Posisi Bancassurance Officer
  • Usia maksimal 30 tahun
  • Memiliki minimum 1 tahun pengalaman sebagai sales
  • Fresh Graduates dengan memiliki jiwa sales
  • Lulusan D3/S1 dari semua jurusan
  • Komunikatif
  • Berpenampilan menarik

Deskripsi Pekerjaan:
  • Melakukan aktivitas penjualan didalam industri Bancassurance
  • Membina dan membangun hubungan professional dengan staff bank dan nasabah bank
  • Melakukan kegiatan after selling (Follow up ke nasabah, reporting, submit case, kelengkapan
  • data nasabah, medical, Etc)

Jika Anda berminat untuk melamar pekerjaan di PT Bank Panin Tbk (Perusahaan Perbankan) Silahkan tekan tombol daftar pada menu di bawah ini:



Batas Lamaran Kerja Sampai Tanggal  14 Mei 2020
Hari/Tanggal Terbit: 21 April 2020
Sumber Informasi  : Situs Jobstreet.co.id
Metode Informasi   : Ketik Ulang (Re-Type)